Minggu, 17 April 2022

KISI-KISI UJIAN AKHIR MADRASAH TIK KELAS IX

 

KISI-KISI UJIAN AKHIR MADRASAH TIK KELAS IX

MTs MUHAMMADIYAH KARANGKAJEN YOGYAKARTA

TAHUN PELAJARAN 2021/2022

 

 

 

Kompetensi

Dasar

Materi

Pokok/Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran

Indikator

Prediksi Nomor Soal

3.2. Mengidentifikasi berbagai perangkat lunak program aplikasi

 

Perangkat lunak aplikasi (Application Software )

Ø  Mengamati program aplikasi yang terinstal di komputer

Ø  Menemukan berbagai perangkat lunak program aplikasi berbasis pengolah angka

Ø  Menemukan berbagai perangkat lunak program aplikasi berbasis pengolah grafis

Ø  Menemukan berbagai perangkat lunak program aplikasi berbasis presentasi/multi-media

Ø  Melakukan studi pustaka tentang perangkat lunak

Ø  Mengidentifikasi berbagai perangkat lunak program aplikasi berbasis pengolah kata

 

Ø  Mengidentifikasi berbagai perangkat lunak program aplikasi berbasis pengolah angka

 

Ø  Mengidentifikasi berbagai perangkat lunak program aplikasi berbasis pengolah grafis

 

Ø  Mengidentifikasi berbagai perangkat lunak program aplikasi berbasis presentasi/multi-media

1

 

 

 

 

 

 

 

2

 

 

 

 

 

 

 

 

3

3.3. Mengidentifikasi kegunaan dari beberapa program aplikasi

Kegunaan program aplikasi

Ø  Melakukan studi pustaka tentang kegunaan program aplikasi

Ø  Mengamati tayangan hasil produk penggunaan perangkat lunak aplikasi melalui media visual

Ø  Mengaati contoh-contoh hasil karya program aplikasi

 

Ø  Menjelaskan berbagai kegunaan perangkat lunak program aplikasi berbasis pengolah kata

Ø  Menjelaskan berbagai kegunaan perangkat lunak program aplikasi berbasis pengolah angka

 

 

 

Ø  Menjelaskan berbagai kegunaan perangkat lunak program aplikasi  presentasi/ multimedia

 

1 dan 3

 

 

 

 

2

 

 

 

 

 

3

3.4. Mempraktikan satu program aplikasi

Menu dan shortcut program aplikasi

Ø  Menemukan menu dan shortcut program aplikasi pada taskbar dan desktop

Ø  Menampilkan shortcut program aplikasi pada taskbar dan desktop

Ø  Mempraktikan  satu program aplikasi

Ø  Mengidentifkasi menu dan shortcut program aplikasi pada taskbar dan desktop

 

 

Ø  Mempraktikkan  satu program aplikasi

 

 

 

 

 

 

 

Kompetensi

Dasar

Materi

Pokok/Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran

Indikator

Prediksi Soal

1.1. Menjelaskan pengertian Internet/Intranet

 

Pengertian internet/intranet

Ø  Melakukan studi pustaka tentang  dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet

Ø  Mengamati tayangan tentang internet

 

Ø  Menjelaskan pengertian intranet

 

Ø  Menjelaskan pengertian internet

 

 

 

4-5

1.2. Mendeskripsikan dasar-dasar sistem jaringan di Internet/Intranet

 

Dasar-dasar jaringan internet/intranet

Ø  Mengamati visualisasi tentang dasar-dasar sistem jaringan

Ø  Mengamati tayangan tentang internet

 

Ø  Menjelaskan  dasar-dasar sistem jaringan internet

 

 

Ø  Menjelaskan dasar-dasar sistem jaringan intranet

 

 

 

6-7

1.2. Mengenal ukuran kecepatan akses Internet

Ukuran kecepatan akses internet

Ø  Mengamati demonstrasi akses internet dengan mengukur kecepatan akses.

Ø  Melakukan studi pustaka tentang ukuran kecepatan akses internet

Ø  Menjelaskan ukuran kecepatan akses internet

 

 

 

Ø  Mengidentifikasi ukuran kecepatan akses internet berdasarkan saluran yang digunakan

 

 

 

 

8-10

1.3. Mengidentifikasi perangkat keras yang digunakan dalam akses Internet/Intranet

Persyaratan Perangkat keras internet/intranet

Ø  Mengamati  perangkat keras untuk keperluan akses internet/ intranet yang terdapat di lab. Komputer (melalui tayangan)

Ø  Mencocokkan peralatan yang digunakan internet/ intranet sesuai diagram jaringan

Ø  Melakukan studi pustaka tentan fungsi dan perangkat yang digunakan akses internet

Ø  Mengidentifikasi perangkat keras beserta fungsinya untuk keperluan akses internet

 

 

Ø  Mengidentifikasi perangkat keras beserta fungsinya untuk keperluan akses intranet

 

 

11-15

1.4. Melakukan berbagai cara untuk memperoleh sambungan Internet/Intranet

Penyambungan Internet/Intranet

Ø  Melakukan studi pustaka tentang tatacara penyambung-an internet

 

Ø  Mengamati tayang simulasi penyambungan internet.

 

Ø  Melakukan sambungan Internet/Intranet melalui koneksi yang terdapat di lab. Komputer.

Ø  Menjelaskan beberapa cara sabungan internet/intranet

 

 

 

Ø  Melakukan sambungan  Internet menggunakan Dial-up (Saluran komunikasi lainnya misalnya ISDN (64 Kbps), Wave Line (2 Mbps) atau Satelit).

 

 

 

 

 

 

 

16-30

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Kompetensi

Dasar

Materi

Pokok

Pengalaman

Belajar

Indikator

Prediksi Soal

2. 1. Mendemontrasikan akses internet  sesuai dengan prosedur

 

Akses internet

Ø  Perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet

 

 

 

Ø  Penulisan nama domain

 

 

 

 

 

 

 

 

Ø  Search engine

 

 

 

Ø  Mengamati dan menemukan perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet yang terdapat di lab. Komputer

 

Ø  Mencoba mengakses situs internet dengan mengetikkan nama domain pada address bar pada perangkat lunak yang digunakan

 

 

Ø  Melakukan pelacakan alamat Web melalui search engine

 

 

Ø  Mengidentifikasi perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet

 

 

 

Ø  Mengidentifikasi nama domain internet

 

 

 

 

 

 

Ø  Melakukan pelacakan alamat Web melalui search engine

 

 

 

 

 

 

 

 

31-35

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

2.2. Mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet

 

Ø  Layanan Internet (http, email, dll)

 

Ø  Menemukan layanan yang ada di internet

 

Ø  Menemukan manfaat layanan internet

 

Ø  Melakukan studi pustaka tentang layanan informasi dan manfaatnya di internet internet

 

Ø  Mengidentifikasi layanan yang ada di internet

 

Ø  Mengidentifikasi manfaat layanan internet

 

 

 

 

 

 

36-40

2.3. Mengakses beberapa situs untuk memperoleh informasi yang bermanfaat

Ø  Men-download informasi dari internet

Ø  Pengolahan informasi dari internet

 

Ø  Melakukan pelacaran informasi dengan mengakses internet

Ø  Melakukan proses download dengan mengambil beberapa informasi yang diperlukan

Ø  Mengolah  informasi yang diperoleh menggunakan program pengolah kata

Ø  Men-download informasi

 

Ø  Mengolah informasi menggunakan program pengolah kata

 

 

 

 

 

41-50

Selasa, 18 Januari 2022

Pengertian dan Perbedaan dari Internet dan Intranet

Di zaman yang maju akan teknologi seperti sekarang ini pasti sudah sangat banyak orang yang mengetahui bahkan memakai yang namanya Internet, tetapi masih ada sebagian orang yang belum mengetahui pengertian dan fungsi dari yang sebenarnya. Selain internet ada juga yang namanya Intranet, secara harfiah internet dan intranet memiliki pengertian yang berbeda, tetapi internet dan intranet memiliki satu kesamaan, yaitu berfungsi untuk menghubungkan komputer satu sama lain, nah disini saya akan menjelaskannya apa pengertian dan perbedaan dari Internet dan Intranet.

1. Pengertian Internet

Internet adalah sebuah jaringan yang menghubungkan komputer satu sama lain yang menggunakan standar sistem global Transmission Control Protocol atau Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai protokol pertukaran sehingga kita bisa saling berkomunikasi, berinteraksi, dan saling bertukar informasi meski dalam jarak yang jauh.

2. Pengertian Intranet

Selain Internet ada juga yang namanya Intranet, Intranet adalah jaringan pribadi (Private Network) yang mengunakan internet untuk saling berbagi dan bertukar informasi di dalam jaringan lokal contohnya adalah: Perusahaan, Kantor, Sekolah Universitas DLL. Intranet juga termasuk ke dalam salah satu jaringan LAN (Local Area Network) yang hanya bisa mencakup wilayah kecil.

 

3. Perbedaan Antara Internet dan Intranet

Internet :

  • Jaringan yang sangat Luas (Internasional Bahkan Sedunia)
  • Memiliki Jaringan yang Kuat
  • Perkembangan yang Sangat Pesat
  • Bisa di akses kapan saja dan dimana saja

Intranet:

  • Jaringan yang kecil dan sempit (hanya mencakup wilayah lokal)
  • Perkembangannya yang lambat
  • Biasa digunakan oleh perkantoran, sekolah, universitas, rumah sakit, dll